Beberapa Nama Bayi Perempuan Modern 3 Kata Lengkap dengan Artinya

  • PostShare
  • Jul 29, 2021
Nama Bayi Perempuan

Di era seperti sekarang banyak sekali orang tua yang ingin memberi nama buah hatinya sesuai perkembangan zaman. Bahkan tidak heran juga diantaranya memberi nama anak sesuai nama artis sinetron atau penyanyi. Mereka lakukan itu semua tentu agar kelak ketika dipanggil namanya tidak terlalu katrok atau jadul banget

Untuk kamu dengan tipe seperti ini rasanya nama-nama di bawah ini bisa dijadikan pilihan. Tetapi nama di bawah ini hanya khusus untuk nama bayi perempuan baik berkulit putih ataupun tidak. Selain itu, kamu akan merasa sangat senang karena memiliki tiga unsur kata di dalamnya. Hal ini karena jika hanya satu kata tentu tidaklah menarik perhatian orang banyak

Azzura Evelyn Audrey

Salah satu nama yang hingga kini belum dipakai oleh siapapun termasuk artis-artis adalah Azzura Evelyn Audrey. Sekilas dari susunan katanya ini tentu sangat menarik dan patut dijadikan pilihan untuk sang buah hati. Sebab, nama ini tergolong sangat modern dan cocok untuk perkembangan zaman seperti sekarang ini

Seseorang dengan nama tersebut memiliki arti anak perempuan yang cantik dan juga mulia serta punya masa depan yang cerah. Kehadiran anak dengan nama tersebut tentu diharapkan ketika dewasa bisa tumbuh menjadi anak berparas cantik dari sisi fisiknya. Selain itu, anak ini juga memiliki hati yang baik dan juga punya masa depan yang cerah sesuai cita-citanya kelak

Davina Mutiara Dewi

Sebagian orang mungkin belum mengenal sebagian dari kata pada ketiga unsur nama tersebut, khususnya kata Davina. Kata Danina ini sebenarnya bukan berasal dari bahasa arab atau indonesia melainkan dari bahasa Skotlandia. Tentu dengan menggunakan nama tersebut akan kamu akan terdengar sangat keren dan bagus.

Selain keren, makna dari nama Davina Mutiara Dewi ini adalah seorang perempuan yang cantik dan juga disayangi. Dengan ini nama tersebut diharapkan oleh orang tuanya bisa menjadi anak yang berparas cantik dan juga disayangi oleh semua orang terutama orang disekitarnya.

Cyra Keiko Ariyana

Selain dua nama yang disebutkan di atas ada lagi nama bayi perempuan modern yang juga tidak kalah cantiknya. Nama tersebut adalah Cyra Keiko Ariyana, dimana nama ini sangat asing atau tidak sering terdengar disekitar terutama kata Keiko. Sebenarnya kata Keiko ini bukan berasal dari bahasa Indonesia melainkan dari bahasa jepang yang berarti selalu bahagia

Kalau digabung dengan kata lain seperti di atas maka bayi tersebut memiliki arti perempuan yang baik dan juga penuh kebahagian. Dengan nama seperti di atas tentu ada harapan besar dari orang agar tidak bisa menjadi anak yang berperilaku baik. Tidak hanya itu, harapan lainnya adalah dia selalu bahagia baik ketika diberi kesusahan maupun ditimpa oleh musibah lainnya

Elvania Septya Quinne

Tidak hanya nama-nama diatas, ada nama lain yang juga tidak kalah kerennya yaitu Elvania Septya Quinne. Sekilas dari susunan katananya, kata yang ada dalam nama ini memiliki kata yang jarang terdengar yaitu Quinne. Sebagian orang mungkin belum mendengar karena nama ini berasal dari bahasa Jerman yang berarti anak perempuan yang pintar. Sehingga ketika digabungkan makna dari kata tersebut adalah anak perempuan yang pintar serta bijaksana.

Dengan pemberian nama tersebut tentu harapan besar dari orang tua anak tersebut bisa menjadi anak yang cerdas dari sisi pengetahuannya dan juga bijaksana dalam bersikap. Itulah beberapa nama yang bisa kamu pilih dan untuk lebih lengkapnya terkait nama bayi bisa kunjungi blog namabayi.com.

Related Post :